Faktor-faktor Pemerolehan Bahasa

(Sumber Fhoto : Google Search)

Faktor-faktor yang memengaruhi pembelajaran bahasa kedua
1.    Motivasi:
Motivasi
a.       Energi yang mengerakkan suatu tindakan (hebb)
b.      Alasan untuk mencapai tujuan (Lambert);
c.       Dorongannemosi, atau keiginan yang menggerakkan (Brown)
Motivasi intrinsik/integratif
Motivasi ekstrinsik/instrumental (sesuatu yang berada dari luar dan digerakkan oleh faktor luar


2.    Lingkungan:
Lingkungan formal, lingkungan belajar yang memfokuskan penguasaan kaidah-kaidah atau aturan bahasa secara sadr dalam bhs target.
Terbagi atas dua; deduktif (mengajarkan kaidah kemudian praktik) dan induktif (praktik daulu kemudian kaidah).
a.       Guru/instruktur;
1)      Personal
2)      Metode
3)      Sumberbelajar
b.      Lingkungan sekolah
Lingkungan informal, segala aktivitas berbahasa yang dilakukan tanpa memberi penekanan pada penguasaan  aturan bahasa secara sadar.
a.       Teman sebaya
b.      Orang tua
c.       Media
Empat kriteria lingkungan bahasa yang berpengaruh terhadap PB2
a.       Sifat alami bahasa sasran
b.      Cara pembelajar berkomunikasi
c.       Persediaan acuan kongkret
d.      Model bahasa sasaran ( contoh )
3.    Usia
a.       Pengaruh terhadap pelafalan
b.      Pengaruh terhadap gramatikal
c.       Pengaruh terhadap urutan pemerolehan
4.    Fakotr afektif (kepribadian)
a.       Penghargaan diri
1)      Akademik
2)      sosial
b.      Kecemasan
c.       Introversi (pribadi yang tertutup)
5.    Kualitas pajanan
Pajanan natural: memberi makna bagi anak
Pajanan formal: memengaruhi kecepatan penguasaan kaidah
Bahasa pertama
Secara umum  faktor yang meemngaruhi PB 2
SECARA INTERNAL
1.      Motivasi
2.      Usia
3.      Afektif
Inteligensi
Secara eksternal
Faktor bahasa pertama
1.      Pengaruh B1 terhadap pelafalan
2.      Pengaruh b1 terhadap susunan kata
Faktor intelegensi
Intelegensi tinggi, kecepatan, penguasaan